Panen Raya Padi di Sukamandi, Subang: Bukti Kolaborasi TNI dan Stakeholder untuk Ketahanan Pangan Nasional

- 18 April 2024, 20:28 WIB
Pj Bupati Subang menghadiri Panen Raya TNI AD di Sukamandi Ciasem Subang, menyerahkan Bantuan sembako dan santuanan anak yatim kepada 10 orang penerima./PR Subang/H.Yaman/.
Pj Bupati Subang menghadiri Panen Raya TNI AD di Sukamandi Ciasem Subang, menyerahkan Bantuan sembako dan santuanan anak yatim kepada 10 orang penerima./PR Subang/H.Yaman/. /

Acara ini dihadiri oleh Pangkostrad, Pangdam III/Slw, Kapolda Jabar, Dirjen TP Kementan RI, PJU Makostrad, Dirut PT SHS, Sekretaris Daerah Kab. Subang, Kepala Dinas Ketahanan Pangan, Kepala Badan Kesbangpol Subang, unsur Forkopimda Kab. Subang, unsur Forkopimcam Ciasem, dan tamu undangan lainnya.

Panen raya padi di Sukamandi merupakan contoh nyata kolaborasi TNI dan stakeholder dalam mewujudkan ketahanan pangan nasional. Upaya ini diharapkan dapat terus ditingkatkan dan diperluas untuk mencapai kemandirian pangan di Indonesia.***

Halaman:

Editor: H. Yaman Suryaman


Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah